- Spesial Diskon sewa unit Innova Reborn & Hiace selama periode bulan Ramadhan dan Syawal 2025.
- Ayo segera Booking !
Menyelami Sejarah di Taman Sari Jogja
13 November 2019 7.974x Destinasi
Jogjatourholic.com Lokasi yang memiliki banyak peninggalan sejarah masa lampau kerap kali dimanfaatkan sebagai tempat wisata edukasi. salah satunya adalah Taman Sari Jogja. Menyelami sejarah di taman sari jogja, menikmati keindahan, menyenangkan, sekaligus mendidik. Bangunan bersejarah memberikan banyak informasi mengenia kejadian di masa lampau, termasuk diantaranya menanamkan kebanggaan sebagai pewaris dari peradaban agung itu. Sehingga menjadi pembelajaran berarti, bukan saja bagi masyarakat pencinta sejarah, namun juga masyarakat pada umumnya.
Yogyakarta, yang berada di jawa tengah, yang merupakan salah satu pusat perkembangan kebudayaan jawa di era klasic sampai era penjajahan, mulai sekitar abad ke-3 sampai dengan awal abad 20. Dengan akar sejarah yang panjang itu, Jogja menyimpan banyak sekali tinggalans ejarah. Termasuk diantaranya bangunan-bangunan bersejarah seperti museum, istana, alun-alun dan lain-lain.
Menyelami Sejarah di Taman Sari Jogja

Credit by Jogjatourholic.com

Credit by Jogjatourholic.com
Taman Sari Yogyakarta, merupakan salah satu bangunan milik kesultanan Yogyakarta yang difungsikan sebagai destinasi wisata. Namun selain sebagai destinasi wisata, taman sari pada saat tertentu juga masih digunakan sebagai tempat ritual oleh keluarga raja.
RENTAL MOBIL. Rental mobil murah jogja plus driver/supir, pelayanan ramah dan jujur, yang penting pelanggan happy ! (siap sedia: hiace, innova reborn, avanza, dll)
[ Daftar Mobil ]
Dengan bentuk bangunan arsitektur ala Portugis-Jawa, bangunan di taman ini menjadi daya tarik utama. Meskipun sekarang kondisi bangunan tak lagi utuh seperti saat masih difungsikan sebagai taman kesultanan, namun tetap saja aura keindahan terpancar kuat dari bangunan bangunan di taman ini.
Taman Sari Jogja kini telah menjadi landmark bagi daerah istimewa Yogyakarta. Konsep gaya arsitektur di taman sari, berbeda dengan konsep arsitektur di dalam keraton Jogja. Hal ini karena bangunan di taman sari lebih condong tematik dengan lebih mengutamakan bagian pemandian yang memiliki julukan “Istana Air Jogja”.
Dengan adanya perbedaan gaya arsitektur ini, membuat pengunjung yang sudah terlebih dulu mengunjungi istana keraton Jogja, akan menikmati kesan beda saat mengunjungi ke taman sari. Pemandangan yang disuguhkan taman sari amat berbeda dengan di dalam keraton. Taman Sari jogja, dahulu bukan sekedar taman rekreasi semata, melainkan juga sebagai benteng pertahanan. Ini terlihat dari tembok mesjid taman yang tebalnya mencapai 125 cm.
Apabila Anda merapat ke Jogja, Jogjatourholic siap memanjakkan Anda selama di Jogja dengan menyediakan paket lengkap dan pelayanan terbaik. Alat transportasi yang disediakan oleh Jogja Tour Holic berupa mobil Avanza, Innova, dan Hiace. Armadanya juga terbilang baru dan selalu terawatt dengan baik. Dan yang terpenting Anda akan dilayani dengan supir yang handal.
Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.

Memilih Jasa Rental Hiace di Jogjakarta
Bagi yang akan melakukan perjalanan dengan banyak orang di Jogjakarta, seperti perjalanan kunjungan kerja, gathering, study tour dan juga lainnya maka salah satu pilihan terbaik adalah menggunakan jasa rental hiace. Hiace merupakan kendaraan yang cukup luas dan juga dapat menampung hingga 10 sampai dengan 16 penumpang. Agar ndak salah memilih dan juga tidak ... selengkapnya

Studio Alam Gamplong – Mini Holywood Ala Indonesia
Studio Alam Gamplong merupakan sebuah destinasi wisata yang terletak di Desa Gamplong, Kecamatan Moyudan, Kabupaten Sleman. Studio yang diresmikan oleh Presiden Joko Widodo pada 15 Juli 2018 ini pada awalanya merupakan tempat pengambilan gambar film Sultan Agung: Tahta, Perjuangan, Cinta dan Bumi Manusia karya Hanung Bramantyo. Tempat yang berjarak sekitar 1... selengkapnya

Museum Sonobudoyo Jogja
Museum Sonobudoyo adalah museum tertua di Daerah Istimewa Yogyakarta. Lokasinya yang ada di alun-alun utara membuat para wisatawan mudah menemukannya. Tentu menjadi salah satu destinasi wajib bagi kamu yang sedang liburan ke Jogja. Museum Sonobudoyo selesai dibangun dan diresmikan sejak 6 November tahun 1936. Terdiri dari Unit I yang berada di sisi utara alu... selengkapnya
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
-
Hotline
081391417727 -
Whatsapp
081391417727 -
Messenger
sigit.afrianto -
Email
[email protected]